Akhirnya setelah sekitar 3 hari serius berkutat dengan Emulator Windows Mobile 6 dan meninggalkan kerjaan utama yaitu All In Sekolah yang berbasis Java, jadi juga aplikasi pesanan teman, yaitu program untuk menghitung jumlah pengeluaran dalam sebulan. Aplikasi ini berjalan pada Windows Mobile 6, dengan menggunakan .Net Compact Framework 3.5.
Tidak usah banyak cakap, aplikasi ini memang masih pada tahap beta test pada versi 1.1. Tampilan aplikasi kurang lebih seperti berikut.
1. Tampilan Utama
2. Menu Pengeluaran
3. Menu Pemasukan
4. Tambah Pemasukan
5. Edit Pemasukan
6. Hapus Pemasukan
Aplikasi ini saya gratiskan dan diperbolehkan untuk di copy dan disebarluaskan tetapi tidak diperbolehkan untuk diperjual belikan. Jika masih ditemukan sesuatu yang kurang nyaman dengan aplikasi ini mohon untuk memberitahukan masalah tersebut ke saya melalui email wawan_redhat@yahoo.com
Download
Nb.
Aplikasi ini belum pernah di uji cobakan pada Real Device karena saya blom punya HP dengan system operasi Windows Mobile 6, sehingga sangat diharapkan untuk confirmasi kalau ada masalah yang timbul, baik pada saat installasi maupun penggunaan.
Tawaran
Bagi yang berminat untuk menyumbang HP dengan sistem operasi Windows Mobile 6 untuk lebih terjaminnya kwalitas aplikasi ini pada update selanjutnya dan mungkin di buatnya aplikasi-aplikasi bantu yang lain silahkan hubungi saya melalui email di wawan_redhat@yahoo.com atau YM di hendrawan_ashari
Terima kasih
Dec 20, 2008
Powered by Blogger.
Post a Comment